Key SHINee Bocorkan Lagu Pre-Rilis di Konser “G.O.A.T In the Keyland”
2 tahun lalu

Key SHINee Bocorkan Lagu Pre-Rilis di Konser “G.O.A.T In the Keyland”

Bintangtamu.id – Key SHINee baru saja menggelar konser solo bertajuk “G.O.A.T In The Keyland” pada 22-23 Oktober 2022. Acara yang diadakan di Jangchung Arena ini dibuka oleh lagu baru “Gasoline” yang dirilis pada 30 Agustus lalu. Selain membawakan “Gasoline”, Key juga menyanyikan total 26 lagu, di antaranya: “Guilty Pleasure”, “Another Life”, “Yellow Tape, Villain”, “Show […]

LE SSERAFIM Akan Lanjutkan Aktivitas Promosi "ANTIFRAGILE" Pasca Kecelakaan Mobil
2 tahun lalu

LE SSERAFIM Akan Lanjutkan Aktivitas Promosi “ANTIFRAGILE” Pasca Kecelakaan Mobil

Bintangtamu.id – Awal pekan ini, girl group pendatang baru LE SSERAFIM terpaksa menghentikan aktivitas promosi album baru mereka, “ANTIFRAGILE” karena dua anggotanya, yaitu Kim Chaewon dan Huh Yunjin mengalami kecelakaan mobil. Meskipun tidak ada yang terluka parah dalam kecelakaan itu, kedua anggota tersebut menderita memar dan mereka disarankan oleh dokter untuk beristirahat sementara waktu hingga […]

Jin BTS dan Coldplay Akan Tampilkan "The Astronaut' Secara Live untuk Pertama Kalinya di Buenos Aires
2 tahun lalu

Jin BTS dan Coldplay Akan Tampilkan “The Astronaut’ Secara Live untuk Pertama Kalinya di Buenos Aires

Bintangtamu.id – Jin BTS dikbarkan akan menampilkan single solonya “The Astronaut” bersama Coldplay secara live untuk pertama kalinya di Buenos Aires, Argentina. Penampilan tersebut akan disiarkan di bioskop-bioskop di seluruh dunia dan tiketnya sekarang sudah bisa dibeli melalui situs coldplaycinema.live. Dilansir NME, Agensi BTS, yaitu Big Hit Music mengungkapkan bahwa Jin telah setuju untuk ikut […]

NCT DREAM Akan Rilis Film Dokumenter “NCT DREAM THE MOVIE: In A Dream” pada Bulan November
2 tahun lalu

NCT DREAM Akan Rilis Film Dokumenter “NCT DREAM THE MOVIE: In A Dream” pada Bulan November

Bintangtamu.id – Pada Jumat (21/10/2022), SM Entertainment secara resmi mengumumkan NCT DREAM akan segera merilis film dokumenter pertama mereka, “NCT DREAM THE MOVIE: In A Dream”. Film dokumenter tersebut akan banyak menampilkan cuplikan dari konser mereka baru-baru ini di Stadion Olimpiade Seoul. Tidak hanya itu, film ini juga akan memuat wawancara eksklusif dengan ketujuh anggota […]

"Virgo and the Sparklings", Webtoon Populer Indonesia Pertama yang Diadaptasi ke Drama Korea
2 tahun lalu

“Virgo and the Sparklings”, Webtoon Populer Indonesia Pertama yang Diadaptasi ke Drama Korea

Bintangtamu.id – Mengutip akun Instagram @kdrama.one pada 20 Oktober 2022, HB Entertainment mengumumkan bahwa mereka akan mengadaptasi “Virgo and the Sparklings” menjadi drama Korea. Hal ini tentu menjadi suatu kebanggan karena series ini merupakan webtoon populer milik kreator Indonesia. HB Entertainment mengaku telah menandatangani perjanjian lisensi untuk webtoon “Virgo and the Sparklings” oleh PT Bumilangit […]

Maia Estianty Himbau Masyarakat Antisipasi Banjir di Sejumlah Daerah
2 tahun lalu

Maia Estianty Himbau Masyarakat Antisipasi Banjir di Sejumlah Daerah

Bintangtamu.id – Melalui akun instagramnya, Maia Estianty menyoroti bencana banjir yang terjadi di sebagian daerah Indonesia. Maia mengungkapkan bahwa bencana banjir tidak hanya terjadi di Indonesia saja, tapi juga di sebagian besar negara kawasan Asia Tenggara hingga Australia. “Banjir, banjir dan banjir, melanda di beberapa tempat di Indonesia, bahkan bukan hanya di Indonesia, di Thailand, […]

Trending 1 di YouTube Usai Berbaikan dengan Ayu Ting Ting, Boy William: Nongkrong Lagi Yuk di Warung!
2 tahun lalu

Trending 1 di YouTube Usai Berbaikan dengan Ayu Ting Ting, Boy William: Nongkrong Lagi Yuk di Warung!

Bintangtamu.id – Boy William baru saja mengunggah sebuah foto di Instagram pribadinya, @boywilliam17, mengenai konten YouTube-nya bersama Ayu Ting Ting. Video yang diunggah pada 19 Oktober lalu tersebut telah memuncaki trending di aplikasi tersebut. Diketahui, Ayu Ting Ting memang menjadi bintang tamu di kanal @BW. “EXCLUSIVE: AYU & BOY MUSUHAN 4 TAHUN, INI PENYEBABNYA” pada […]

Istri Drummer NOAH, Rio Alief Meninggal Dunia Akibat Menderita Kanker
2 tahun lalu

Istri Drummer NOAH, Rio Alief Meninggal Dunia Akibat Menderita Kanker

Bintangtamu.id – Kabar duka datang dari grup band papan atas Indonesia, NOAH. Pada Selasa pagi (18/10/202), David memposting melalui akun instagram pribadinya bahwa Clerence Cynthia Audrey, istri dari Rio Alief drummer dari NOAH dikabarkan telah meninggal dunia. “You will definitely be missed Clere.. tough woman.. great wife.. rest in peace.. Yo, yang tabah yang kuat […]

Big Hit Music Resmi Umumkan Seluruh Anggota BTS Akan Jalani Wajib Militer, Dimulai Dari Anggota Tertua, Jin
2 tahun lalu

Big Hit Music Resmi Umumkan Seluruh Anggota BTS Akan Jalani Wajib Militer, Dimulai Dari Anggota Tertua, Jin

Bintangtamu.id – Dilansir Soompi pada Senin (17/10/2022), agensi Big Hit Music mengumumkan bahwa semua anggota BTS sudah siap untuk mendaftar wajib militer, dimulai dari anggota tertua, yaitu Jin. Seperti yang diketahui, Jin lahir pada 1992 dan tahun ini genap berusia 30 tahun. Itu artinya memang sudah waktunya dia menjalani wajib militer. Berikut adalah pernyataan resmi […]

Menparekaf Sandiaga Uno Support film “Inang”
2 tahun lalu

Angkat Mitos Lokal, Menparekaf Sandiaga Uno Support Film “Inang”

Bintangtamu.id – Film “Inang” mendapatkan support dari Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/ Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Menparekaf) Sandiaga Uno. Film “Inang” sendiri di hari ketiga sudah ditonton sebanyak lebih dari 267 ribu penonton. Menurut Naysila tokoh utama di film “Inang” ini, mengatakan bahwa masyarakat sangat dianjurkan untuk menonton film “Inang”. “Harus banget […]