Tentang Cinta dan Kecewa, NUCA Resmi Merilis MV Lagu Sekarang Esok Selamanya, OST. Laura Movie
Bintangtamu.id – Penyanyi dan penulis lagu muda berbakat tanah air, NUCA, akhirnya telah resmi merilis video musik untuk lagu terbarunya bertajuk ‘Sekarang Esok Selamanya’. Tepatnya pada Jum’at (23/8/2024), melalui unggahan di kanal YouTube Hits Records. Lagu ‘Sekarang Esok Selamanya’ merupakan lagu yang dirilis sebagai original soundtrack atau OST film biografi berjudul ‘Laura: A True Story […]