Album ‘Steady’ NCT WISH Telah Melampaui 800.000 Pre-Order
5 bulan lalu

Album ‘Steady’ NCT WISH Telah Melampaui 800.000 Pre-Order

Bintangtamu.id – NCT WISH, sub-unit terbaru dari grup K-pop terkenal NCT, telah mencetak prestasi luar biasa dengan album debut mereka yang berjudul ‘Steady’. Album ini telah melampaui 800.000 pre-order, menunjukkan antusiasme dan dukungan besar dari para penggemar di seluruh dunia. Angka pre-order yang tinggi ini tidak hanya mencerminkan popularitas NCT WISH meskipun mereka baru saja […]

Lauv Makan Sushi Bareng Key SHINee di Kwangya, Ini Cerita di Balik Lagu Novacaine
5 bulan lalu

Lauv Makan Sushi Bareng Key SHINee di Kwangya, Ini Cerita di Balik Lagu Novacaine

Bintangtamu.id – Key SHINee berbagi cerita tentang pertemanannya dengan Lauv. Dilansir melalui X @diorkibum pada Senin, (23/9/2024), Key menggelar konferensi pers perilisan album ‘Pleasure Shop’ di Fairmont Ambassador Hotel, Seoul. Dalam kesempatan ini, Key SHINee membagi cerita tentang album ‘Pleasure Shop’, termasuk lagu baru ‘Novacaine’. Key menyebut lagu ini ditulis dan dikomposeri oleh Lauv. “Saya […]

Bernadya Ungkapkan Rasa Syukur dan Terkesan Saat Tampil di Pestapora 2024
5 bulan lalu

Bernadya Ungkapkan Rasa Syukur dan Terkesan saat Tampil di Pestapora 2024

Bintangtamu.id – Bernadya, penyanyi dan penulis lagu berbakat tanah air yang karya-karyanya selalu dinanti muda mudi Indonesian ungkapkan rasa syukur dan terkesan saat tampil di acara musik tahunan Pestapora 2024 yang digelar di JIExpo Kemayoran Jakarta.  Melalui postingan akun instagram pribadinya @bernadyabrika, pelantun tembang ‘Satu Bulan’ ini mengunggah foto yang menampilkan dirinya saat konser serta […]

Akan Segera Comeback, BABYMONSTER Telah Mulai Syuting Video Musik Baru
5 bulan lalu

Akan Segera Comeback, BABYMONSTER Telah Mulai Syuting Video Musik Baru

Bintangtamu.id –  Grup idol K-pop terbaru dari YG Entertainment, BABYMONSTER, siap membuat gebrakan dengan comeback mereka yang sangat dinantikan. Saat ini, para anggota BABYMONSTER telah memulai proses syuting video musik baru mereka. YG Entertainment mengungkapkan bahwa mereka sangat berhati-hati dalam memilih lagu utama untuk comeback BABYMONSTER. “Kami ekstra hati-hati dalam memilih judul lagu sehingga kami […]

Dari Sahabat Jadi Cinta, Naura Ayu Hadirkan Lagu Terbaru Bertajuk 'Di Depan Mata'
5 bulan lalu

Sahabat Jadi Cinta, Naura Ayu Hadirkan Lagu Terbaru Bertajuk ‘Di Depan Mata’

Bintangtamu.id – Penyanyi sekaligus aktris muda berbakat Naura Ayu kembali hadirkan karya musik terbaru. Usai sukses merilis single bertajuk ‘Ternyata’ pada bulan Juni lalu, penyanyi 19 tahun itu baru-baru ini merilis lagu berjudul ‘Di Depan Mata.’ Pada Jum’at (20/9/2024). Lagu ‘Di Depan Mata’ merupakan karya terbaru Naura Ayu, di mana sang penyanyi juga ikut ambil […]

Eclat Story Ungkap Sakitnya Dikhianati Lewat Lagu 'Curang'
5 bulan lalu

Eclat Story Ungkap Sakitnya Dikhianati Lewat Lagu ‘Curang’

Bintangtamu.id – Band pop asal Jakarta, Eclat Story, baru saja merilis single terbaru mereka bertajuk ‘Curang.’ Lagu tersebut sudah dapat didengar di platform musik digital sejak Jum’at (20/9/2024). Dengan video klip lagunya sudah dapat dinkmati melalui kanal YouTube Eclat Story. Lagu ‘Curang’ ditulis oleh dua personil Eclat Story sendiri, yakni Yeshua Abraham (Vokalis) dan Yosua […]

Putri Ariani Rilis Lagu Terbaru Bertajuk 'Senyumannya Tutupi Semua Lelah'
5 bulan lalu

Putri Ariani Rilis Lagu Terbaru Bertajuk ‘Senyumannya Tutupi Semua Lelah’

Bintangtamu.id – Penyanyi dan penulis lagu bebakat tanah air, Putri Ariani, baru saja merilis karya terbarunya. Lagu bertajuk ‘Senyumannya Tutupi Semua Lelah’ tersebut telah resmi dirilis pada Jum’at (20/9/2024). Bersamaan dengan video musik lagu tersebut juga telah diunggah melalui kanal YouTube Putri Ariani. Lagu ‘Senyumannya Tutupi Semua Lelah’ merupakan lagu yang ditulis dan diciptakan oleh […]

Pernah Viral, D.O. EXO dan Suhyun AKMU Cover Ulang Lagu 'Rewrite The Stars'
5 bulan lalu

D.O. EXO dan Suhyun AKMU Cover Ulang Lagu ‘Rewrite The Stars’

Bintangtamu.id – D.O. EXO dan Suhyun AKMU akhirnya menjawab permintaan para penggemar untuk membawakan kembali cover lagu ‘Rewrite The Stars.’ Lagu ini merupakan lagu OST dari film ‘The Greatest Showman’ yang dirilis pada tahun 2017 lalu. Bukan tanpa alasan mengapa D.O. EXO dan Suhyun AKMU memutuskan untuk membawakan kembali cover lagu ‘Rewrite The Stars’ ini. […]

Salip IU, TWS Pimpin Streaming Terbesar Circle Chart 2024
5 bulan lalu

Salip IU, TWS Pimpin Streaming Terbesar di Circle Chart 2024

Bintangtamu.id – ‘Plot Twist’ milik TWS jadi lagu dengan streaming terbesar di Circle Chart 2024. Dilansir melalui Instagram @tws.ina pada Kamis, (19/9/2024), lagu ‘Plot Twist’ pimpin jumlah streaming terbesar dengan 456.137.237 poin. Angka ini membuat Shinyu dan kawan-kawan mengantongi total 545.070.903 poin dengan rincian sebagai berikut: 1. ‘Baca Juga:Plot Twist TWS Kembali Jadi Lagu Boy […]

Kylie Minogue Antusias Umumkan Jadwal Tur Dunia
5 bulan lalu

Kylie Minogue Antusias Umumkan Jadwal Tur Dunia

Bintangtamu.id – Bintang pop asal Australia, Kylie Minogue mengumumkan jadwal rilis album sekual ‘Tension II’ dan tur dunia yang menarik untuk dinantikan. Melansir laporan Billboard , album ‘Tension II’ yang akan diluncurkan pada 18 Oktober bakal memuat 13 lagu baru yang diawali dengan single pertama bertajuk ‘Lights Camera Action’. ‘Lights Camera Action’ dirilis pada 27 […]