Ziva Magnolya Resmi Rilis Lagu Terbaru Bertajuk 'Abadi'
5 bulan lalu

Ziva Magnolya Resmi Rilis Lagu Terbaru Bertajuk ‘Abadi’

Bintangtamu.id – Ziva Magnolya akhirnya resmi merilis lagu terbarunya bertajuk ‘Abadi.’ Tepatnya pada Jum’at (20/9/2024). Bersamaan dengan itu, video musik untuk lagu ‘Abadi’ juga telah diunggah secara resmi di kanal YouTube Ziva Magnolya. Lagu ‘Abadi’ merupakan perilisan baru Ziva Magnolya, setelah sebelumnya penyanyi 23 tahun itu sukses merilis lagu bertajuk ‘Get Over Him’ pada bulan […]

Adrian Khalif Gaet Bernadya di Lagu Terbaru Bertajuk 'Asumsi'
5 bulan lalu

Adrian Khalif Gaet Bernadya di Lagu Terbaru Bertajuk ‘Asumsi’

Bintangtamu.id – Penyanyi Adrian Khalif baru saja mengumumkan kolaborasi bersama penyanyi muda tanah air yang tengah naik daun, Bernadya. Keduanya akan berkolaborasi untuk lagu terbaru Adrian Khalif bertajuk ‘Asumsi.’ ‘Asumsi’ merupakan salah satu lagu dari album terbaru Adrian Khalif bertajuk ‘Harap-Harap Emas’ yang akan dirilis pada tanggal 27 September 2024 mendatang. Pengumuman kolaborasi bersama Bernadya […]

Baru Rilis, ‘GGUM’ Yeonjun TXT Langsung Debut Puncaki Chart iTunes Seluruh Dunia
5 bulan lalu

Baru Rilis, ‘GGUM’ Yeonjun TXT Langsung Debut Puncaki Chart iTunes Seluruh Dunia

Bintangtamu.id – Yeonjun, anggota dari boy group populer TOMORROW X TOGETHER (TXT), baru saja merilis mixtape solo pertamanya yang berjudul ‘GGUM’. Mixtape ini langsung mencuri perhatian dan berhasil memuncaki chart iTunes di berbagai negara di seluruh dunia. Mixtape ‘GGUM’ adalah karya musik pertama Yeonjun yang diproduksi dengan gaya uniknya sendiri. ‘GGUM’ mengusung genre hip-hop dengan […]

Kunto Aji Ajak Anak Muda Cintai Diri Sendiri Lewat Album 'Mantra-Mantra'
5 bulan lalu

Kunto Aji Ajak Anak Muda Cintai Diri Sendiri Lewat Album ‘Mantra-Mantra’

Bintangtamu.id – Berkarir di industri musik membuat Kunto Aji memiliki peran krusial bagi para pendengarnya. Oleh karena itu, penyanyi berusia tahun tersebut ingin memanfaatkan kemampuannya untuk hal positif. Melalui album terbaru bertajuk ‘Mantra-Mantra’, Aji mengaku ingin menjadikan karya ini sebagai media pelepasan emosi terpendam yang dimiliki oleh anak-anak muda. Baik rasa sedih, marah, maupun kecewa. […]

Hwasa Mamamoo Tampil Penuh Percaya Diri di Lagu Terbaru 'NA'
5 bulan lalu

Hwasa Mamamoo Tampil Penuh Percaya Diri di Lagu Terbaru ‘NA’

Bintangtamu.id – Hwasa Mamamoo akhirnya resmi melakukan comeback lewat mini album keduanya bertajuk ‘O.’ Tepatnya pada Kamis (19/9/2024). Bersamaan dengan itu video musik untuk lagu utama bertajuk ‘NA’ telah diunggah di kanal YouTube resmi HWASA. Secara khusus ‘NA’ merupakan lagu dengan alunan musik yang trendi, memadukan genre UK garage dan UK house, serta menonjolkan vokal […]

Sal Priadi Jadi Penyanyi Pria Indonesia Paling Banyak Didengar di Spotify
5 bulan lalu

Sal Priadi Jadi Penyanyi Pria Indonesia Paling Banyak Didengar di Spotify

Bintangtamu.id – Penyanyi sekaligus penulis lagu berbakat tanah air, Sal Priadi, baru saja mencatat prestasi yang mengagumkan di salah satu platform streaming digital. Penyanyi 32 tahun itu sukses menembus angka 11 juta pendengar bulanan di Spotify. Mengutip dari akun Instagram billboard_ina pada Kamis (19/9/2024), kesuksesan Sal Priadi mencapai angka bulanan yang fantastis di Spotify tak […]

FIFTY FIFTY Pancarkan Pesona di MV Teaser Kedua ‘SOS’
5 bulan lalu

FIFTY FIFTY Pancarkan Pesona di MV Teaser Kedua ‘SOS’

Bintangtamu.id – Grup K-pop FIFTY FIFTY kembali memukau penggemar dengan teaser kedua untuk video musik (MV) mereka yang berjudul ‘SOS’. Dalam teaser ini, para anggota FIFTY FIFTY tampil mempesona di tengah taman yang penuh warna dan bunga-bunga yang indah. Teaser ini menampilkan suasana yang ceria dan penuh energi, sejalan dengan konsep album mini kedua mereka yang […]

Comeback, Gwen Stefani Siap Rilis Album Kelima Bertajuk 'Bouquet'
5 bulan lalu

Comeback, Gwen Stefani Siap Rilis Album Kelima Bertajuk ‘Bouquet’

Bintangtamu.id – Gwen Stefani bersiap meluncurkan album studio kelima yang bertajuk ‘Bouquet’ pada 15 November 2024 mendatang. Sampul dan daftar lagu dalam album tersebut pun turut dibocorkan. Melansir laporan Billboard, sampul ‘Bouquet’ akan menampilkan foto Stefani yang mengenakan topi koboi dan setelan kotak-kotak tengah berbaring di tempat tidur sambil memegang bunga putih.   View this […]

LE SSERAFIM Berhasil Pecahkan Rekor Dengan Bertahan Selama 2 Minggu Berturut-turut di Billboard Hot 100
5 bulan lalu

LE SSERAFIM Berhasil Pecahkan Rekor Dengan Bertahan Selama 2 Minggu Berturut-turut di Billboard Hot 100

Bintangtamu.id – LE SSERAFIM, grup K-pop yang sedang naik daun, baru saja mencatatkan prestasi luar biasa dengan lagu terbaru mereka, ‘CRAZY’. Lagu ini memecahkan rekor dengan berhasil bertahan selama dua minggu berturut-turut di tangga lagu Billboard Hot 100, sebuah pencapaian yang belum pernah mereka raih sebelumnya. ‘CRAZY’ pertama kali debut di posisi 76 pada minggu pertama, […]

Aespa Berhasil Puncaki Reputasi Brand Idol Group Bulan September
5 bulan lalu

Aespa Berhasil Puncaki Reputasi Brand Idol Group Bulan September

Bintangtamu.id – Aespa, girl group yang berada di bawah naungan SM Entertainment, kembali menunjukkan dominasinya di industri K-pop dengan berhasil memuncaki peringkat reputasi brand idol group untuk bulan September 2024. Menurut data yang dirilis oleh Institut Penelitian Bisnis Korea, Aespa berhasil menempati peringkat pertama dengan skor indeks reputasi sebesar 4.237.58912. Hasil ini ditentukan melalui analisis partisipasi […]