Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Menikah, Warganet: Patah Hati, Tapi Selamat!
Bintangtamu.id – Kabar gembira datang dari pasangan pemain film Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon yang baru saja melangsungkan pernikahan. Keduanya resmi menikah pada Senin (10//2/2025) di sebuah hotel privat di Bali. Kabar ini disampaikan secara langsung oleh Angga Yunanda melalui unggahan di akun Instagram pribadinya. Tanpa kabar persiapan, dan berita rencana pernikahan, aktor 24 tahun […]