5 bulan lalu

Reuni Pangeran William dan David Beckham di Peluncuran Helikopter Medis

Bintangtamu.id – Pangeran William atau The Prince of Wales bertemu David Beckham saat kunjungi RAF Northolt. Kunjungan mereka menandai berakhirnya penggalangan dana ‘Up Against Time’ sekaligus peluncuran helikopter baru RAF (Royal Air Force). Saat tiba, keduanya terlihat berbicara sangat akrab. William telah meminta David untuk menjadi bagian dari kampanye Omaze untuk penggalangan dana yang membantu mengumpulkan […]