Doechii Lakukan Duet Spesial dengan Lauryn Hill
Bintangtamu.id – Sebuah kolaborasi mengejutkan dipamerkan Doechii dengan Lauryn Hill selama akhir pekan ke Miami. Keduanya menyanyikan lagu hit Hill yang ada di peringkat 1 Billboard tahun 1998, yakni ‘Doo Wop (That Thing). Duet tersebut berlangsung selama penampilan utama Lauryn Hill dalam Festival Jazz in the Gardnes yang diselenggarakan di Hard Rock Stadium. Ini adalah […]