Drake Tawarkan Uang Senilai $10.000 Untuk Kontes Mirip Dirinya yang Viral
Bintangtamu.id – Drake menawarkan hadiah yang sangat besar saat adakan kontes mirip dirinya di Toronto, Kanada, Sabtu (14/12/2024). Menurut The Brandon Gonez Show, kontes yang diadakan di kota kelahiran Drake itu bertempat di toko roti Casuals Cakery sebagai tuan rumah acara. Pemenang kontes akan mendapatkan hadiah uang senilai $10.000, yang akan diberikan Champagne Papi sendiri. […]