Drama dan Aktor Paling Populer Minggu Ini, “Extraordinary Attorney Woo” dan Para Pemerannya Mendominasi
Bintangtamu.id – Drama baru yang ditayangkan ENA bertajuk “Extraordinary Attorney Woo” terus mendominasi peringkat terbaru dari drama dan aktor paling populer untuk minggu ini. Untuk minggu kedua berturut-turut, “Extraordinary Attorney Woo” berada di peringkat No. 1 di daftar mingguan Good Data Corporation tentang drama yang paling banyak menghasilkan buzz. Pada umumnya perusahaan menentukan peringkat setiap […]