Netflix Bakal Remake Film ‘Cujo’ Karya Penulis Stephen King
Bintangtamu.id – Netflix telah mengonfirmasi akan membuat versi remake dari film lawas berjudul ‘Cujo’ (1983). Film tersebut diangkat berdasarkan novel berjudul sama karya penulis ternama Stephen King. Informasi tersebut dilansir dari laman The Hollywood Reporter. Berdasarkan laporan tersebut dijelaskan bahwa Produser Amerika Serikat yakni Roy Lee, akan memproduksi ulang film bergenre horor itu. ‘Cujo’ pertama […]