Film Malam Keramat

Frederika Cull Debut di Film Horor 'Malam Keramat', Akui Dapat Tantangan Tersendiri
3 bulan lalu

Frederika Cull Debut di Film Horor ‘Malam Keramat’, Akui Dapat Tantangan Tersendiri

Bintangtamu.id – Perdana berperan di film horor, Frederika Alexis Cull atau Frederika Cull mengakui ada tantangan tersendiri ketika proses syuting. Diketahui, aktris cantik berusia 25 tahun itu membintangi film bertajuk ‘Malam Keramat’ yang diproduksi Helroad Films. Ia dipasangkan dengan Samuel Rizal. “Di film ini saya harus menjalani adegan yang cukup berat dan penuh kekerasan fisik. […]

Segera Tayang di Bioskop! Simak Kisah Mencekam Frederika di Film ‘Malam Keramat’
4 bulan lalu

Segera Tayang di Bioskop! Simak Kisah Mencekam Frederika di Film ‘Malam Keramat’

Bintangtamu.id – Film ‘Malam Keramat’ jadwalkan tayang perdananya pada tanggal 12 September mendatang. Aktris sekaligus Puteri Indonesia 2019 Frederika Alexis Cull siap tampilkan petualangan mistis yang penuh teror di bioskop tanah air. Selain Frederika yang debut di film horor pertamanya, deretan aktor ternama yang yang juga  membintangi film ‘Malam Keramat’ juga semakin mengoptimalkan film ini, […]