Ernest Prakasa Unggah Teaser Poster Film Terbarunya Bertajuk ‘Tinggal Meninggal’
Bintangtamu.id – Ernest Prakasa, komedian sekaligus sutradara kenamaan Indonesia, kembali mencuri perhatian publik dengan teaser poster film terbarunya berjudul ‘Tinggal Meninggal.’ Dalam unggahan di akun Instagram pribadinya, Ernest menampilkan konsep yang unik dan tak biasa. Poster tersebut memperlihatkan sang tokoh utama beradu argumen dengan versi kecil dirinya sendiri. Konsep ini langsung membuat netizen penasaran, terutama […]