Jourdy Pranata

Jourdy Pranata Jadi Festival Ambassador Jakarta Film Week 2022
2 tahun lalu

Jourdy Pranata Jadi Festival Ambassador Jakarta Film Week 2022

Bintangtamu.id – Jakarta Film Week 2022 akhirnya kembali digelar. Aktor Jourdy Pranata ditunjuk menjadi festival ambassador Jakarta Film Week 2022 yang diselenggarakan pada 13 hingga 16 Oktober 2022. Penyelenggaraan Jakarta Film Week 2022 ini dibuka dengan penayangan perdana film “Balada si Roy” yang merupakan film dari Jourdy Pranata itu sendiri. “Senang banget (dipilih menjadi festival […]

Rilis Poster Perdana Hari Ini, Berikut Sinopsis “Happy Go Jenny” yang Dibintangi Prilly Latuconsina
2 tahun lalu

Rilis Poster Perdana Hari Ini, Berikut Sinopsis “Happy Go Jenny” yang Dibintangi Prilly Latuconsina

Bintangtamu.id – Prilly Latuconsina akan kembali menyapa penonton dan penggemarnya dalam series bertajuk “Happy Go Jenny”. Teaser dari series ini telah dirilis pada 4 Oktober melalui Vidio. Dalam “Happy Go Jenny”, Prilly akan beradu peran dengan Jourdy Pranata. Series yang tayang pada 23 Oktober mendatang ini menceritakan tentang pacar impian. Bagi para muda-mudi, pasti memiliki […]

Jourdy Pranata dan Yunita Siregar
2 tahun lalu

Jourdy Pranata Akan Beradu Peran dengan Yunita Siregar dalam Prekuel NKCTHI yang Bertajuk “Hari Ini Akan Kita Ceritakan Nanti”

Bintangtamu.id – Sukses dengan film “Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini” atau yang sering disingkat dengan NKCTHI yang telah mengumpulkan 2 juta lebih penonton di bioskop. Angga Dwimas Sasongko selaku sutradara sekaligus CEO dari Visinema Pictures berniat untuk membuat film prekuel yang menceritakan kisah orang tua Awan, tokoh dalam film NKCTHI. Mengutip dari abbasarap.id, prekuel […]