Kejutkan Penggemar, The Killers Bagikan Lagu Natal Baru Tanpa Judul
Bintangtamu.com – Grup rock The Killers membagikan kejutan dan hadiah perayaan hari Natal untuk para penggemar dengan merilis lagu baru lewat akun media sosial mereka. Mengutip dari akun Instagram resmi The Killers pada Rabu (27/12/2023), band asal Las Vegas tersebut mengunggah lagu baru mereka tepat saat perayaan hari Natal yang jatuh pada tanggal 25 Desember […]