Daftar Konser Musisi Internasional yang di Indonesia Tahun 2024
Bintangtamu.id – Tahun 2023 telah berlalu dengan berbagai konser musik spektakuler dari musisi-musisi mancanegara di Indonesia, seperti Coldplay, Rex Orange County, dan Bring Me The Horizon. Namun, jangan khawatir, tahun 2024 juga akan menyuguhkan konser-konser internasional yang tak kalah seru dan menghibur. Beberapa musisi terkenal dari berbagai genre musik telah dikonfirmasi akan menggelar konsernya di […]