Maudy Ayunda

Lebih Personal, Maudy Ayunda Hadirkan Album Studio Keempat Bertajuk 'Pada Suatu Hari'
23 hari lalu

Lebih Personal, Maudy Ayunda Hadirkan Album Studio Keempat Bertajuk ‘Pada Suatu Hari’

Bintangtamu.id – Penyanyi, penulis lagu, sekaligus aktris berbakat tanah air, Maudy Ayunda, akhirnya resmi merilis album terbarunya bertajuk ‘Pada Suatu Hari.’ Tepatnya hari ini, Selasa (3/12/2024). ‘Pada Suatu Hari’ merupakan album studio keempat Maudy Ayunda, menyusul 3 album studio yang telah ia rilis sebelumnya yakni ‘Panggil Aku… (2011),’ ‘Moments (2015),’ dan ‘Oxygen (2018).’ Album ini […]

Maudy Ayunda dan Iwan Fals Refleksikan Dinamika Perkotaan di Lagu 'Puisi Kota'
1 bulan lalu

Maudy Ayunda dan Iwan Fals Refleksikan Dinamika Perkotaan di Lagu ‘Puisi Kota’

Bintangtamu.id – Maudy Ayunda baru saja merilis lagu terbaru bertajuk ‘Puisi Kota’ pada Senin, 25 November 2024. Penyanyi, penulis lagu, dan aktris ternama tanah air tersebut berkolaborasi dengan penyanyi senior Iwan Fals. Duet Maudy Ayunda dan Iwan Fals merefleksikan dinamika kehidupan perkotaan lewat lagu ‘Puisi Kota’. Lagu baru Maudy Ayunda tersebut sudah bisa didengar oleh […]

Maudy Ayunda Gaet Iwan Fals di Lagu Terbaru 'Puisi Kota'
1 bulan lalu

Maudy Ayunda Gaet Iwan Fals di Lagu Terbaru ‘Puisi Kota’

Bintangtamu.id – Penyanyi, penulis lagu, sekaligus aktris kenamaan tanah air, Maudy Ayunda, sukses mengejutkan para penggemar dengan kabar tentang rilisan lagu terbarunya. Maudy Ayunda akan merilis lagu terbaru dengan menggandeng musisi legendaris tanah air, Iwan Fals. Keduanya akan merilis lagu kolaborasi bertajuk ‘Puisi Kota’ yang akan resmi dirilis pada tanggal 25 November 2024 mendatang. Kabar […]

Maudy Ayunda Kenang Masa Sekolah di Lagu Terbaru 'Hari Itu'
4 bulan lalu

‘Hari Itu’, Lagu Terbaru Maudy Ayunda Tentang Bertumbuh Dewasa

Bintangtamu.id – Sukses merilis lagu bertajuk ‘Cahaya’ pada bulan Mei lalu, Maudy Ayunda kembali hadir dengan lagu terbaru bertajuk ‘Hari Itu’. ‘Hari Itu’ merupakan lagu terbaru Maudy Ayunda yang akan turut menghiasi album barunya. Album baru ini rencananya akan dirilis pada akhir bulan November tahun 2024. Lagu terbaru Maudy Ayunda ‘Hari Itu’ sudah resmi dirilis […]

Rayakan 2 Tahun Pernikahan, Maudy Ayunda Rilis Single Terbaru 'Cahaya'
7 bulan lalu

Rayakan 2 Tahun Pernikahan, Maudy Ayunda Rilis Single Terbaru ‘Cahaya’

Bintangtamu.id – Baca Juga:4 Prestasi Maudy Ayunda yang Dapat Jadi Inspirasi Bagi Kaum Muda kembali ke dunia musik setelah 6 tahun hiatus dengan merilis single terbaru bertajuk ‘Cahaya’ pada 24 Mei 2024. ‘Cahaya’ merupakan single terbaru Maudy Ayunda yang juga akan menjadi bagian dari album terbarunya yang akan rilis pada akhir tahun 2024. Mengutip dari […]

4 Prestasi Maudy Ayunda yang Dapat Jadi Inspirasi Bagi Kaum Muda
1 tahun lalu

4 Prestasi Maudy Ayunda yang Dapat Jadi Inspirasi Bagi Kaum Muda

Bintangtamu.id – Maudy Ayunda merupakan salah satu sosok artis Indonesia yang memiliki prestasi gemilang dalam karirnya. Selain itu, Baca Juga:Multitalenta dan Berbakat! Ini 5 Film Populer yang Dibintangi Maudy Ayunda juga memiliki pencapaian yang luar biasa dalam bidang akademik dan sosial. Berikut adalah 4 prestasi Maudy Ayunda yang dapat dijadikan inspirasi bagi kaum muda: 1. […]

Nominasi Fimela Awards 2022, Ada Maudy Ayunda!
2 tahun lalu

Nominasi Fimela Awards 2022, Ada Maudy Ayunda!

Bintangtamu.id – Fimela Awards 2022 akan segera diselenggarakan di Gandaria City pada tanggal 12-13 November mendatang. Fimela Awards diadakan untuk memberikan penghargaan kepada publik figur yang memberikan kontribusi besar untuk pemberdayaan perempuan Indonesia, karena itulah salah satu katageri yang paling di sorort pada Fimela Awards 2022 kali ini adalah Woman of The Year. Baru-baru ini […]

Seoul Dilanda Banjir Bandang, Maudy Ayunda Kabarkan Dirinya dan Suami Baik-Baik Saja
2 tahun lalu

Seoul Dilanda Banjir Bandang, Maudy Ayunda Kabarkan Dirinya dan Suami Baik-Baik Saja

Bintangtamu.id – Maudy Ayunda dan sang suami, Jesse, Choi, diketahui tengah berada di Korea Selatan untuk berlibur. Terlihat dari unggahan Instagram Maudy Ayunda yang tampak mengunjungi beberapa tempat wisata bersama sang suami, seperti Namsan Tower, jalan-jalan di daerah Hongdae, hingga ke Bukchon Hanok Village. Bersamaan dengan hal tersebut, Korea Selatan dikabarkan mengalami banjir bandang mulai […]

Multitalenta dan Berbakat! Ini 5 Film Populer yang Dibintangi Maudy Ayunda
2 tahun lalu

Multitalenta dan Berbakat! Ini 5 Film Populer yang Dibintangi Maudy Ayunda

Bintangtamu.id – Beberapa hari ini Maudy Ayunda kembali menjadi perbincangan hangat. Pasalnya, artis tanah air ini baru saja melangsungkan pernikahan dengan sahabatnya, Jesse Choi pada 22 Mei 2022. Suami Maudy ternyata mengambil jurusan yang sama dengannya di Standford University. Sebelumnya Maudy sering kali menjadi sorotan berkat prestasinya yang mengesankan. Tak hanya menjadi seorang penyanyi, Maudy […]