Menikah

Nessie Judge Resmi Menikah dengan Andryan Gama
10 bulan lalu

Nessie Judge Resmi Menikah dengan Andryan Gama

Bintangtamu.id – Artis, penyanyi, dan YouTuber Nessie Judge diberitakan baru saja mengikat janji suci dengan kekasih hatinya, Andryan Gama. Gama adalah seorang drummer dan software engineer. Pernikahan mereka berlangsung pada Minggu, 25 Februari 2024, di Alila SCBD, Jakarta Selatan, dan itu merupakan kejutan manis karena banyak penggemar Nessie yang tidak tahu jika selama ini dia […]

Lee Jae Yoon Akan Menikah dengan Pacarnya yang Non-Selebriti
2 tahun lalu

Lee Jae Yoon Akan Menikah dengan Pacarnya yang Non-Selebriti

Bintangtamu.id – Pada tanggal 5 Oktober 2022, OSEN melaporkan Lee Jae Yoon akan menikah dengan pacarnya yang seorang non-selebriti pada bulan November mendatang. Kemudian baru-baru ini Soompi juga mengabarkan bahwa aktor yang pernah membintangi drama “Weightlifting Fairy Kim Bok Joo” tersebut telah menulis surat di fancafe karena dia ingin memnagikan kabar gembira itu secara langsung […]

Pasangan Selebriti Namgoong Min dan Jin Ah Reum Akan Menikah Bulan Depan
2 tahun lalu

Pasangan Selebriti Namgoong Min dan Jin Ah Reum Akan Menikah Bulan Depan

Bintangtamu.id – Aktor Namgoong Min dan aktris Jin Ah Reum akan segera menikah pada awal bulan depan. Menurut laporan Dispatch pada Rabu (28/9/2022), aktor Jung Moon Sung, yang sebelumnya membintangi drama “Good Manager”, “ The Undateables” dan “The Veil” bersama dengan Namgoong Min, akan menjadi pembawa acara upacara pernikahan. Pihak agensi 935 Entertainment telah mengkonfirmasi […]

Glowy Kondangan, Triarona GLASS Menikah!
2 tahun lalu

Glowy Kondangan, Triarona GLASS Menikah!

Bintangtamu.id – Kabar mengejutkan datang dari salah satu personil girlgroup Indonesia, GLASS. Salah satu anggotanya yang berposisi sebagai pemimpin grup, dancer serta lead vocal, Triarona, dikabarkan menikah pada Kamis (22/9/2022) sore. Kabar mengejutkan ini diketahui melalui unggahan Instagram stories rekan satu grup Triarona di GLASS, Eugine yang mengunggah foto halaman depan dari tempat pernikahan Triarona […]

Rapper Loco Umumkan Akan Segera Menikah pada Musim Gugur Ini
2 tahun lalu

Rapper Loco Umumkan Akan Segera Menikah pada Musim Gugur Ini

Bintangtamu.id – Baru-baru ini, rapper Loco mengumumkan melalui akun instagramnya @satgoloho bahwa dia akan segera menikah dengan pacarnya pada musim gugur ini. Berikut adalah terjemahan postingan instagram Loco: “Halo semuanya! Saya ingin menyampaikan berita pribadi saya.” Setelah keluar dari militer, setelah sekian lama saya akhirnya bertemu dengan seorang gadis sebaya saya yang dulu tinggal di […]

Setelah Berkencan 6 Tahun, Song Chae Yoon dan Chakun Akhirnya Resmi Menikah
2 tahun lalu

Setelah Berkencan 6 Tahun, Song Chae Yoon dan Chakun Akhirnya Resmi Menikah

Bintangtamu.id – Aktris dan penulis webtoon Song Chae Yoon resmi menikah dengan produser musik Chakun hari ini, Sabtu (3/9/2022). Dilansir Soompi, pasangan tersebut pertama kali bertemu pada tahun 2016 lalu. Kemudian mereka berkencan selama enam tahun. Dan akhirnya hari ini mereka resmi menikah. Song Chae Yeon dan Chakun mengadakan resepi pernikahan pribadi di ibukota Korea […]

Jennifer Lopez-Ben Affleck Resmi Menikah di Las Vegas
2 tahun lalu

Jennifer Lopez-Ben Affleck Resmi Menikah di Las Vegas

Bintangtamu.id – Setelah cukup lama mengalami pasang surut hubungan, hari Minggu kemarin Jennifer Lopez dan Ben Affleck resmi menikah. Diva pop musik dan sutradara/aktor tersebut menikah di Las Vegas, Amerika Serikat. Sejumlah media AS memberitakan bahwa surat nikah keduanya dikeluarkan catatan sipil Clark County, Las Vegas, Nevada. Namun tak banyak detil informasi mengenai hal itu. […]

Via Vallen Resmi Menikah dengan Musisi Chevra Yolandi, Vokalis Band Papinka
2 tahun lalu

Via Vallen Resmi Menikah dengan Musisi Chevra Yolandi, Vokalis Band Papinka

Bintangtamu.id – Penyanyi dangdut tanah air yang terkenal dengan gaya busananya yang keren, Via Vallen, dikabarkan telah resmi menikah pada Jum’at (15/7/2022) pagi di Hotel JW Marriot, Surabaya. Akad nikahnya telah berlangsung sejak pukul 7 pagi WIB. Akad nikah ini merupakan bagian dari serangkaian acara pernikahan Via Vallen dan Chevra Yolandi yang bertajuk “Via dan […]

Heboh Wirda Mansur Akan Menikah, Yusuf Mansur Beberkan Kriteria Menantu Idaman Hingga Harapannya
2 tahun lalu

Heboh Wirda Mansur Akan Menikah, Yusuf Mansur Beberkan Kriteria Menantu Idaman Hingga Harapannya

Bintangtamu.id – Nama Ustaz Yusuf Mansur kembali ramai diperbincangkan khayalak usai sang putri, Wirda Mansur dikabarkan akan menikah. Pengakuan mengejutkan ini pun mengundang rasa penasaran publik. “Wirda mau kawin, berita baru berita baru,” ujar pemimpin pengajian Wisata Hati tersebut saat ditemui di acara Wisuda Akbar Tahfidz Quran di Pesantren Tahfizh Daarul Quran, Cipondoh, Tangerang, Sabtu […]

Nyaris Dikacau Mantan Suami, Britney Spears Akhirnya Menikah dengan Sam Asghari
2 tahun lalu

Nyaris Dikacau Mantan Suami, Britney Spears Akhirnya Menikah dengan Sam Asghari

Bintangtamu.id – Setelah sembilan bulan bertunangan, Britney Spears akhirnya menikah dengan Sam Asghari. Pasangan ini menikah di sebuah upacara yang berlangsung sederhana di California Selatan. Sam Asghari merupakan pria yang dikencani Britney dalam rentang waktu yang cukup lama. Mereka bertemu di lokasi syuting video musik “Slumber Party” pada tahun 2016. Pernikahan Britney Spears-Sam Asghari ini […]

Sah! Deddy Corbuzier Diam-diam Nikahi Sabrina Chairunnisa
2 tahun lalu

Sah! Deddy Corbuzier Diam-diam Nikahi Sabrina Chairunnisa

Bintangtamu.id – Beberapa jam yang lalu, Sabrina Chairunnisa melalui akun Instagramnya @sabrinahairunnisa_ bersama dengan akun Deddy Corbuzier @matercorbuzier, mengunggah video singkat tentang pernikahan mereka. Pernikahan keduanya dilakukan pada Senin, (6/6/2022) setelah menjalin hubungan asmara sejak 9 tahun yang lalu. Dalam akun Instagram milik Sabrina, dirinya menuliskan pesan menyentuh sebagai caption video tersebut, “Today. (simbol love) […]

Selamat! Jang Nara Umumkan Pernikahannya Setelah Dua Tahun Berpacaran
2 tahun lalu

Selamat! Jang Nara Umumkan Segera Menikah Setelah Dua Tahun Berpacaran

Bintangtamu.id – Jang Nara mengumumkan akan segera menikah lewat surat tulisan tangan yang rapi pada Jumat 3 Juni 2022. Kabar gembira itu dia bagikan melalui akun Instagram resminya, @nara0318. Dilansir Pinkvilla, dalam tulisan tangannya, aktris ini menyapa penggemar pada awal suratnya. Kemudian mengungkapkan keinginan untuk berbagi berita pribadi yang bahagia kepada penggemar dan mengungkapkan bahwa […]

Soyeon Bakal Menikah dengan Pemain Suwon FC
2 tahun lalu

Soyeon Bakal Menikah dengan Pemain Suwon FC

Bintangtamu.id – Mantan anggota T-ARA, Soyeon akan segera menikah dengan Jo Yoo Min, kekasihnya yang juga gelandang tengah Suwon FC di Liga 1 Korea. Kabar gembira ini diungkapkan oleh pihak manajemen Soyeon, Think Entertainment, melalui rilis resminya. Selisih umur keduanya pun tak terpaut jauh, Soyeon 23 tahun sedangkan Jo Yoo Min 25 tahun. Mereka sudah […]

Lee Si Uhn dan Seo Ji Seung Menikah
3 tahun lalu

Lee Si Uhn dan Seo Ji Seung Menikah

Bintangtamu.id – Aktor Lee Si Uhn dan aktris Seo Ji Seung resmi mengumumkan pernikahan mereka hari ini, 25 Desember 2021. Hari Natal 2021 menjadi hari yang berbahagia bagi Lee Si Uhn dan Seo Ji Seung dimana mereka mengikat janji sebagai pasangan suami istri. Agensi Story Je Company, manajemen Lee Si Uhn memberikan pernyataan pers terkait […]

Honey Lee Menikah dengan Pasangan dari Kalangan Non-Selebriti
3 tahun lalu

Honey Lee Menikah dengan Pasangan dari Kalangan Non-Selebriti

Bintangtamu.id – Selasa hari ini menjadi hari bersejarah bagi aktris drama Korea ternama, Honey Lee. Setelah beberapa waktu sempat mengungkapkan bahwa dirinya tengah menjalin hubungan serius dengan kekasihnya yang bukan dari kalangan selebriti, akhirnya mereka menikah pada 21 Desember 2021. Kabar pernikahan ini diungkapkan oleh Saram Entertainment, agensinya. Kabarnya, pernikahan tersebut juga digelar tertutup dan […]