RAN Tampil di Pantai BSB di Acara Friday Night Live
Bintangtamu.id – RAN adalah band atau grup musik asal Jakarta, Indonesia yang dibentuk pada tahun 2006 dengan beranggotakan Rayi, Asta, dan Nino. Pada Jumat (7/10/2022) band yang memakai nama huruf depan ketiga personelnya ini akan tampil di Pantai BSB, Balikpapan, Kalimantan Timur. Di pantai tersebut band yang pertama kali memiliki album “RAN for Your Life” […]