5 bulan lalu

Pamer Bakat Rapp yang Imut, Shinyu TWS Rilis Cover Lagu bertajuk ‘Aqua Man’

Bintangtamu.id – Shinyu TWS rilis lagu cover bertajuk ‘Aqua Man’ milik Beenzino. Melalui YouTube resmi @TWS pada Sabtu, (5/10/2024), Shinyu menjadi member kedua TWS yang mengisi program ‘TWS: TUDIO’ setelah sebelumnya Kyungmin mengcover lagu ‘Loving You Girl’ milik Peder Elias. ‘Aqua Man’ menjadi lagu pilihan Shinyu untuk mengisi konten ini karena ia mendapat banyak pujian […]