3 Rekomendasi Kdrama yang Dibintangi oleh Song Hye Kyo, Full Bikin Baper!
Bintangtamu.id – Song Hye Kyo, bukan lagi nama yang asing bagi para penggemar Kdrama. Selain karena kecantikannya yang paripurna, aktris berbakat satu ini juga dikenal sebagai salah satu bintang akting papan atas dengan kemampuannya mendalami peran yang luar biasa. Setiap rekomendasi Kdrama yang telah dibintanginya selalu berhasil rebut hati penonton, baik dari ceritanya yang menarik […]