Stevan Pasaribu dan Hanin Dhiya Remake Lagu ‘Selalu Untuk Selamanya’
Bintangtamu.id – Tren remake lagu-lagu hits lawas kini semakin marak dilakukan oleh para musisi tanah air. Tak hanya bertujuan untuk kembali bernostalgia dengan karya-karya klasik, tetapi tren ini juga menjadi ajang untuk memperkenalkan lagu-lagu lama kepada generasi baru saat ini. Tak terkecuali penyanyi muda dan berbakat tanah air, Stevan Pasaribu dan Hanin Dhiya yang juga […]