Stevan Pasaribu

Stevan Pasaribu 'Iya Lagi', Lagu Tentang Cinta yang Datang Tiba-Tiba
29 hari lalu

Stevan Pasaribu ‘Iya Lagi’, Lagu Tentang Cinta yang Datang Tiba-Tiba

Bintangtamu.id – Sukses membawakan single bertajuk ‘Selalu Untuk Selamanya’ bersama dengan Hanin Dhiya, Stevan Pasaribu kini kembali merilis single terbaru berjudul ‘Iya Lagi.’ Lagu ‘Iya Lagi’ sudah dapat didengarkan di semua platform musik digital tanah air mulai Jum’at (14/2/2025). Bersamaan dengan itu, video musik untuk lagu tersebut juga sudah dibagikan secara resmi melalui kanal YouTube […]

Ngena Banget! Stevan Pasaribu dan Hanin Dhiya Remake Lagu 'Selalu Untuk Selamanya'
4 bulan lalu

Stevan Pasaribu dan Hanin Dhiya Remake Lagu ‘Selalu Untuk Selamanya’

Bintangtamu.id – Tren remake lagu-lagu hits lawas kini semakin marak dilakukan oleh para musisi tanah air. Tak hanya bertujuan untuk kembali bernostalgia dengan karya-karya klasik, tetapi tren ini juga menjadi ajang untuk memperkenalkan lagu-lagu lama kepada generasi baru saat ini. Tak terkecuali penyanyi muda dan berbakat tanah air, Stevan Pasaribu dan Hanin Dhiya yang juga […]

Stevan Pasaribu Ajak Eca Japasal 'Kaji Ulang' Hubungan Asmara di Video Musik Lagu Terbaru
10 bulan lalu

Stevan Pasaribu Ajak Eca Japasal ‘Kaji Ulang’ Hubungan Asmara di Video Musik Lagu Terbaru

Bintangtamu.id – Penyanyi muda dan berbakat tanah air, Stevan Pasaribu, baru saja merilis video musik untuk lagu terbaru bertajuk ‘Kaji Ulang’ pada 1 Mei 2024. ‘Kaji Ulang’ merupakan track kedua yang diambil dari album perdana Stevan Pasaribu bertajuk ‘Harapan’ yang dirilis pada Desember 2023 lalu. Mengutip dari kanal YouTube Musicas Studios, video musik untuk lagu […]