V BTS Kini Resmi Jadi Solois dengan Lagu Terbanyak yang Pecahkan Rekor 400 Juta Streaming
Bintangtamu.id – Kim Taehyung, atau yang lebih dikenal V dari BTS, kembali mencetak sejarah dalam industri musik global. Sebagai solois K-pop, ia kini menjadi artis dengan jumlah lagu terbanyak yang telah melampaui 400 juta streaming di Spotify. Sebagai solois, V telah merilis berbagai lagu yang mendapat sambutan luar biasa dari penggemar. Dilansir dari data Spotify, […]