2 tahun lalu

Whoopi Goldberg Diskors dari “The View” Selama 2 Pekan Karena Pernyataannya Soal Holocaust

Bintangtamu.id – Sehari setelah permintaan maaf Whoopi Goldberg terkait dengan pernyataan kontroversialnya tentang Holocaust, dia pun diskors dari acara talk show “The View” selama dua pekan ke depan. Seperti yang dilansir dari E! News pada 1 Februari 2022, Presiden ABC, Kim Godwin mengatakan bahwa pihaknya harus menskors Goldberg selama dua pekan ‘sesegera mungkin karena ‘komentarnya yang […]