ZEROBASEONE THE FIRST TOUR ‘TIMELESS WORLD’ Akan Segera Tayang di Bioskop!
Bintangtamu.id – ZEROBASEONE, grup K-pop yang tengah naik daun, akan segera menayangkan konser tur perdana mereka yang bertajuk ZEROBASEONE The First Tour ‘TIMELESS WORLD’ di bioskop! Ini adalah kesempatan emas bagi para penggemar yang tidak dapat hadir langsung di lokasi konser untuk tetap merasakan kemegahan dan keajaiban pertunjukan mereka. ZEROBASEONE, yang terdiri dari delapan anggota: […]