Penilaian Rukman Rosadi Tentang Fajar Nugros Sutradara “Inang”
Bintangtamu.id – Diketahui Fajar Nugros adalah sutradara kawakan tanah air yang sudah membuat 21 film layar lebar. Film pertama yang disutradarai oleh Fajar Nugros berjudul “Cinta Di Saku Celana” dan terakhir saat ini adalah “Inang” yang bercerita tentang kehidupan sehari-hari. Menurut Fajar Nugros, “Inang” di film ini juga menceritakan tentang orangtua yang melakukan banyak pengorbanan […]